Jumat, 02 Januari 2015

Mengatasi gangguan pernafasan dengan buah pare.


Mengatasi gangguan pernafasan dengan buah pare.

Assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokatuh.

Selamat berjumpa lagi pengunjung sekalian,jumpa lagi dengan tulisan seorang blogger yang masih sangat minim ilmunya ini, namun penulis berharap isi tulisannya tetap membawa manfaat bagi anda semua.Artikel yang akan ditulis ini mungkin ada yang mau melakukannya namun mungkin juga tidak mau melakukannya karena rasanya dirasa tidak enak.Semua tergantung anda masing-masing dan penulis tidak memaksa.

Ada berbagai macam gangguan pernafasan seperti flu,asma dan lain-lain.Dan tips yang akan dibagi kali ini adalah jika anda mempunyai masalah dengan penyakit asma yang dengan catatan tidak disertai dengan tekanan darah rendah.Karena berdasarkan ilmu yang saya dapatkan buah pare tidak disarankan dikonsumsi oleh penderita darah rendah.

Tidak ada cara khusus sebenarnya, karena anda cukup memasak sesuai selera anda buah pare dan bisa dijadikan lauk untuk pengiring nasi anda. Rasanya memang pahit namun pahitnya pahit enak, setidaknya menurut penulis dan yang suka dengan buah pare ini.

Demikian postingan singkat kali ini semoga ada manfaatnya.Amiin.

Untuk tulisan terbaru saya baca di sini.

Wassalam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar